Pages

Subscribe:

Jumat, 29 Agustus 2014

Ino Tadataka - Pembuat Peta Jepang Pertama





Patung Ino Tadataka di Kota Katori

Ino Tadataka adalah seorang pengukur wilayah (surveyor) dan kartografer Jepang. Ia dikenal karena menyelesaikan peta Jepang pertama yang dibuat menggunakan teknik ukur wilayah (survei) modern.

INO lahir 11 Februari 1745 di Kujukuri, sebuah desa pesisir di Provinsi Kazusa (sekarang Prefektur Chiba). Ino Tadataka adalah anak seorang petani dari golongan

0 comments: